Posko Pemenangan diresmikan , Eldo Wongkar : Perjuangan kita untuk Wong Cilik

0 242

Posko Pemenangan diresmikan , Eldo Wongkar : Perjuangan kita untuk Wong Cilik

MINSEL, CS – Peresmian Posko Pemenangan PDIP  yang juga merupakan Rumah Perjuangan bersama Rakyat di Kelurahan Rumoong Bawah dihadiri Langsung Calon Anggota Dewan Provinsi Sulawesi Utara Eldo Wongkar SH di dampingi Ketua PAC PDIP Amurang Barat Ivan Donald Tani, bersama tokoh Agama yang mendoakan Peresmian Posko,  Kamis ( 18/01/2023)

 

Dalam sambutannya Ivan Tani menyatakan Rumah Pemenangan ini merupakan perwujudan dari kebersamaan Rakyat untuk Perjuangan demi Memilih Wakil Rakyat yang Siap memperjuangkan Aspirasi Rakyat dan Pro kepada Wong Cilik yaitu Rakyat Kecil

 

” Tentunya kita semua hadiri disini atas kehendak kita yang semata menyadari Pentingnya perjuangan bersama maka Poskoh Pemenangan ini kiranya dijadikan tempat menyampaikan aspirasi dan Perjuangan kita untuk Memilih yang dianggap mampu memperjuangkan Rakyat kecil yaitu Wong Cilik lebih khususnya di Kelurahan Rumoong Bawah kecamatan Amurang Barat, ucap Ivan

 

Calon Legislatif ( Caleg ) DPRD Provinsi Sulut Eldo Wongkar SH dalam sambutannya menyatakan syukur atas Peresmian Posko ini dan kiranya Posko ini menjadi tempat Pergerakan bersama dalam perjuangan mencapai cita-cita bersama , karena disini juga terlihat ada Baliho – baliho Ibu Elsje Rosje Sumual yang Juga Calon Anggota Dewan Kabupaten Minsel nomor urut 1 dan Saya Calon Provinsi Nomor urut 3 dan disini ada Calon Presiden Ganjar Pranowo dan Wakil Presiden Mahfud MD nomor 3 , Jangan lupa .. MERDEKA ..MERDEKA ..MERDEKA

 

” Saya tentu bersyukur Posko ini boleh diresmikan dan berharap ini menjadi Rumah berjuangan bersama untuk Mencapai Cita-xita kedepan bagi Sulut , bagi Kabupaten Minsel dan untuk Indonesia kedepan yang lebih Baik  dan tidak lupa Partai kita selalu memperjuangkan Wong Cilik  Rakyat kecil , Maju dan Menang untuk Rakyat ” Ucap Eldo

 

Dari Peresmian ini hadir juga beberapa Tokoh-tokoh perjuangan dan para Staf Khusus diantaranya Decky Tani ,Dance Luli , Ricky Rumopa , Rini Malonda , Mariaty Ngadi , Frans Tilaar , Wolter Sondakh , Hengky Rumengan , Hantje Winerungan , Tommy Lesar , Ketua Ranting Rumoong Bawah Rudy Lolowang dan jajaran ,hadir juga para Kader dan Simpatisan EW, ERS dan GAMA

 

( Vandytrisno )

 

Leave A Reply

Your email address will not be published.